Pedagang Bersinergi BRI Kenalkan Pasar ID, Belanja Kebutuhan Pokok Lewat Online

    Pedagang Bersinergi BRI Kenalkan Pasar ID, Belanja Kebutuhan Pokok Lewat Online

    PAREPARE - Bank Rakyat Indonesia ( BRI) Kantor Cabang Parepare memperkenalkan inovasi barunya dengan menghadirkan aplikasi pasar, id ditengah era digital sekarang ini. 

    Asisten Manager Mikro Unit BRI Parepare, Muh. Taufik menyampaikan, pasar, id menjadi solusi bagi masyarakat yang memiliki lebih banyak aktivitas bekerja namun ingin kebutuhan pokok. 

    "Walaupun sibuk dikantor namun dengan aplikasi ini masyarakat tinggal diklik dan bisa belanja bahan pokok dipasar melalui online, " katanya. 

    Muh.Taufik menjelaskan, aplikasi pasar, id milik BRI ini, sudah dikerjasanakan dengan pengelola dan sejumlah pedagang di pasar yang menjual kebutuhan pokok masyarakat. 

    "Kedepannya pasar, id akan terus berkembang dan menyadar seluruh pasar yang ada di Kota Parepare. Ini akan menjadi solusi terbaik bagi masyarakat mendapatkan kebutuhan pokok yang berkualitas, " ucapnya. 

    Untuk saat ini, Kata Muh.Taufik, sebanyak 111 pedagang pasar lakessi yang telah bergabung dan menjadi lapak di pasar, id     (Nur Arif) Parepare Sulsel

    PAREPARE | SULSEL
    Muh. Nur Arif

    Muh. Nur Arif

    Artikel Sebelumnya

    Awal Operasi Patuh 2022 "Tertib Berlalulintas...

    Artikel Berikutnya

    Kunker DPRD Bersinergi PAM Tirta Karajae...

    Berita terkait